Minggu, 07 Oktober 2012

HARGA BLACKBERRY CURVE 9220 dan spesifikasi terbaru Oktober 2012

HARGA BLACKBERRY CURVE 9220 dan spesifikasi terbaru Oktober 2012


Akhirnya pasar ponsel kembali bergeliat kembali dengan adanya produk baru yang bermunculan. Baru-baru ini RIM (research in motion) produsen blackberry asal kanada meluncurkan produk smartphone kelas menengah blackberry terbarunya. Produk terbaru ini adalah blackberry curve 9220.

Blackberry curve 9220 ini pertama kali diluncurkan pada 18 april 2012 yang perdana dirilis di India. Dan pada bulan mei ini telah mamsuki pasar global termasuk indonesia. Smartphone yang satu ini telah dibekali dengan OS terbaru dari blackberry yaotu OS blackberry versi 7.1. sehingga blackberry terbaru ini sangat responsif dan akan memanjakan para pemakainya.



Jika dilihat dari wajah dan desainnya mirip dengan blackberry curve sebelumnya, yaitu blackberry curve 9360. yang masih seperti desain blackberry dengan menggunakan tombol qwerty, akan tetapi yang sedikit berbeda adalah jejeran tombol disamping optical trackpad yang lebih mirip dengan blackberry onyx 3 atau bellagio. Dari releas pertamanya blackberry terbaru ini sepertinya juga mendapat respon dari konsumen dengan cukup meriah dan sepertinya juga banyak menyita perhatian.

Spesifikasi blackberry curve 9220 ini memakai sistenm GSM 850/900/1800/1900 MHz dan memiliki dimensi yang umum seperti blackberry yang terdahulu yaitu 109x60x12.7mm. dengan bobot 102 gram. Memakai layar QVGA 2.44 inchi dengan kemampuan 320x240 pixel dengan kedalaman warna 65ribu warna. Untuk masalah pengamblan gambar blackberry curve 9220 terbaru ini dilengkapi dengan kamera 2 MP (1600 x 1200 pixel). Yang pastinya akan memberikan anda gambar yang lumayan bagus.

Blackberry curve 9220 dalam urursan kooneksi internet telah dipersenjatai dengan kemampuan wi-fi, dan untk koneksi dengan ware yang lain telah disediakan bluetooth. Serta blackberry yang satu ini juga ada aplikasi fm-radio. Untuk urusan memory blackberry curve 9220 ini memiliki RAM 512 MB yang akan menunjang kinerja dari blackberry terbaru ini. Juga ditunjang dengan microSD slot yang berkapasitas 32GB. Sedang untuk internet koneksi memakai GSM/EDGE. Untuk menunjang semua itu blackberry terbaru ini ditopang dengan bateray Li-ion 1450 mAh.

Demikina tadi ulasan mengenai blackberry curve 9220 terbaru. Yang pastinya blackberry seri terbaru ini akan lebih oke karena telah dilengkapi dengan OS blackberry terbaru. Jika anda berminat produk RIM terbaru ini dapat anda dapatkan dengan harga blackberry curve 9220 Rp.1,9 juta :)

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Trending Topic

Best Patner

Copyright © 2012. lampu_info - All Rights Reserved B-Seo Versi 3 by Bamz